Senin, 07 September 2015

Spesifikasi dan Harga HTC One M9+ September 2015

Spesifikasi dan Harga HTC One M9+ September 2015 – HTC sebagai vendor smartphone asal Taiwan pada baru- baru ini mengeluarkan smartphone terbaru dengan spesifikasi yang cukup mumpuni dan juga berkelas. Hal yang menarik dari smartphone asal Taiwan ini adalah layar sudah menggunakan teknologi Quad HD dan juga kamera 3 buah. HTC One M9+ menggunakan sistem operasi Android OS, v5.0.2 (Lollipop) sehingga terkesan sangat begitu elegant untuk tampilan interface. Bagi anda yang ingin membeli HTC One M9+ sebaiknya anda perlu mengetahui secara detail seperti apakah spesifikasi HTC One M9+ dan Kelebihan Kekurangan HTC One M9+:



Bodi Display HTC One M9+
HTC One M9+ menggunakan ukuran dimensi 151 x 72 x 9.6 mm dan juga berat mencapai 168 g sehingga smartphone ini tergolong sangat begitu elegant. HTC One M9+ memiliki ukuran layar sebesar 5.2 inches sehingga tergolong besar sehingga memudahkan anda dalam multitasking dan juga untuk bermain game. HTC One M9+ sudah menggunakan teknologi layar Super LCD3 capacitive touchscreen, 16M colors sehingga menghasilkan layar resolusi mencapai 1440 x 2560 pixels.

Hardware HTC One M9+
Dalam hal dapur pacu HTC One M9+ menggunakan teknologi CPU Octa-core 2.2 GHz, chipset Mediatek MT6795T Helio X10 dan RAM sebesar 3GB sehingga performa smartphone ini sangat begitu cepat. Smartphone ini sangat handal untuk anda gunakan untuk bermain game atau untuk multitasking dan dijamin sangat lancar dan tanpa tersendat. Dengan menggunakan memori internal sebesar 32GB dan lengkap dengan slot card yang anda bisa tambahkan memori card dengan 128 GB. Bagi anda yang menyukai fotografi di HTC One M9+ menggunakan kamera primer 20MP + 2.1MP, 5376 x 3752 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Automatic simultaneous video and image recording, geo-tagging, face/smile detection, HDR, panorama dan kamera sekunder 4 MP (1/3'' sensor size, 2µm pixel size), 1080p@30fps, HDR. Berikut ini merupakan Spesifikasi dan Harga HTC One M9+ September 2015 di hargaponselcerdas:

Harga Baru HTC One M9+ September 2015
Harga Baru HTC One M9+ sekitar Rp

Spesifikasi HTC One M9+

Dikeluarkan
April 2015
Dimensi
151 x 72 x 9.6 mm
Berat
168 g
Layar
5,2 inci, Super LCD3 capacitive touchscreen, 16M colors
Proteksi Layar
-
Memori
Card Slot: microSD, up to 128 GB
Internal: 32 GB, 3 GB RAM
Kamera
Primer: 20MP + 2.1MP, 5376 x 3752 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Automatic simultaneous video and image recording, geo-tagging, face/smile detection, HDR, panorama
Sekunder: 4 MP (1/3'' sensor size, 2µm pixel size), 1080p@30fps, HDR
OS
Android OS, v5.0.2 (Lollipop)
Baterai
Non-removable Li-Po 2840 mAh battery
CPU
Octa-core 2.2 GHz
Chipset
Mediatek MT6795T Helio X10
GPU
PowerVR G6200


Kelebihan HTC One M9+
• Desain modern
• CPU Octa-core 2.2 GHz
• RAM 3GB
• Kamera primer sangat berkualitas
• OS Android OS, v5.0.2 (Lollipop)

Kekurangan HTC One M9+
• Proteksi layar tidak ada
• Sedikit tebal
• Daya baterai 2840 mAh

Demikian merupakan Spesifikasi dan Harga HTC One M9+ September 2015 semoga dengan ulasan ini dapat memberikan manfaat kepada anda yang ingin membeli smartphone dengan harga yang berkualitas tinggi (Baca: Kelebihan Kekurangan Oppo Neo 5, Harga September 2015).

Spesifikasi dan Harga HTC One M9+ September 2015 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: didik apriyanto

0 komentar:

Posting Komentar